Peraturan Menteri Keuangan Tahun 2017 Uang Makan Guru Akan Langsung Ditransfer

Peraturan Menteri Keuangan Tahun 2017 Uang Makan Guru Akan Langsung Ditransfer. Kabar baik untuk Guru PNS mengenai uang makan Guru akan langsung ditransfer. Perlu untuk diketahui oleh rekan-rekan PNS, bahwa uang makan bagi PNS akan ditransfer langsung ke rekening pegawai masing-masing.

Para pegawai negeri sipil (PNS) sedang kebingungan dengan terbitnya Peraturan Menteri Keuangan (PMK) PMK 72/PMK.05/2016 tentang Uang Makan Bagi Aparatur Sipil Negara. Aturan itu merupakan revisi atas PMK 110/PMK.05/2010 tentang Pembayaran dan Pemberian Uang Makan Bagi PNS.
Peraturan Menteri Keuangan Tahun 2017 Uang Makan Guru Akan Langsung Ditransfer


Join Site Dahulu
"Dapatkan Info Terbaru"

Baca Juga:
Dengan aturan baru itu maka mekanisme pembayaran uang makan bagi PNS pun berubah. Karena itu, Badan Kepegawaian Negara (BKN) tengah gencar melakukan sosialisasi Sistem Informasi Pelayanan Penghasilan PNS (SIP PNS).

Sejalan dengan PMK itu, BKN mengenalkan aplikasi SIP PNS. Sistem itu memberikan informasi penghasilan pegawai yang diterima setiap bulan sehingga pegawai mengetahui rincian  gaji bulanan, tunjangan kinerja, uang makan beserta potongannya, serta data kehadiran pegawai yang bersangkutan.


Peraturan Menteri Keuangan Tahun 2017 Uang Makan Guru Akan Langsung Ditransfer


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Peraturan Menteri Keuangan Tahun 2017 Uang Makan Guru Akan Langsung Ditransfer"

Posting Komentar